Sekilas Tentang Profile Padi

Author: Out World / Label:


PADI

Padi adalah salah satu kelompok musik (band) dari Indonesia. Personil Padi terdiri dari Ari (gitar), Fadly (vokal), Yoyo (drum), Rindra (bas), dan Piyu (gitar). Kelompok ini mulai malang-melintang di dunia musik Indonesia di penghujung tahun 1990-an melalui single "Sobat" dalam album keroyokan indie ten dan dianggap membawa warna baru dalam dunia musik Indonesia. Jalur musik yang dipilih adalah pop-rock.

Padi mempunyai keunikan tersendiri didalam album²nya, di album pertama mereka yang berjudul Lain Dunia [1999] tidak tercantum di daftar track list mereaka yang berjudul Lain Dunia, tapi di album yang mereka buat berikutnya Sesuatu yang Tertunda [2001] Lain Dunia ada di album tersebut. Kemudian di album Save my Soul [2003] disini baru ada musiknya yang berjudul sesuatu yang Tertunda feat Iwan Fals dst.. coba kamu amati....!


Lain Dunia [1999]

01.- Bidadari
02.- Demi Cinta
03.- Sudahlah...!
04.- Beri Aku Arti
05.- Terlanjur
06.- Begitu Indah
07.- Mahadewi
08.- Disini Tanpamu
09.- Seperti Kekasihku
10.- Sobat


Sesuatu Yang Tertunda [2001]

01.- Bayangkanlah
02.- Sesuatu Yang Indah
03.- Semua Tak Sama
04.- Kemana Angin Berhembus
05.- Lain Dunia
06.- Perjalanan Ini
07.- Seandainya Bisa Memilih
08.- Angkuh
09.- Lingkaran

10.- Kasih Tak Sampai


Save My Soul [2003]

01.- Ketakjuban
02.- Hitam
03.- Rapuh
04.- Diatas Bumi Kita Berpijak
05.- Cahaya Mata
06.- Menanti Keajaiban
07.- Menjadi Bijak
08.- Sesuatu Yang Tertunda (Feat. Iwan Fals & Astrid)
09.- Patah
10.- Repihan Hati


Padi [2005]

01.- Prolog
02.- Tak Hanya Diam
03.- Menanti Sebuah Jawaban
04.- Elok
05.- Siapa Gerangan Dirinya
06.- Menerobos Gelap
07.- Save My Soul
08.- Akhir Dunia
09.- Ternyata Cinta
10.- Masih Tetap Tersenyum


Tak Hanya Diam [2007]

01.- Sang Penghibur
02.- Harmony
03.- Belum Terlambat
04.- Rencana Besar
05.- Terluka
06.- Jika Engkau Bersedih
07.- Teruslah Bernyanyi
08.- Ode
09.- Jangan Datang Malam Ini
10.- Aku Bisa Menjadi Kekasih
Blog Advertising

0 komentar: